MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SEPAK BOLA DALAM PEMBELAJARAN PJOK MELALUI MODEL SIRKUIT PADA SISWA KELAS VIII MTS MUHAMMADIYAH MANDALLE KAB GOWA

MPROVING FOOTBALL LEARNING OUTCOMES IN PJOK LEARNING THROUGH CIRCUIT MODEL IN STUDENTS OF CLASS VIII MTS MUHAMMADIYAH MANDALLE KAB GOWA

  • Alfi Farid Pendidikan Jasmani FKIP Universitas Megarezky, Makassar, Indonesia
  • Ferawati Pendidikan Jasmani FKIP Universitas Megarezky, Makassar, Indonesia
  • Kurnia Rusli Pendidikan Jasmani FKIP Universitas Megarezky, Makassar, Indonesia
  • Aminuddin Pendidikan Jasmani FKIP Universitas Megarezky, Makassar, Indonesia
Keywords: Hasil belajar Menahan, Menendang dan Menggiring, Sepak Bola, Model Sirkuit

Abstract

ABSTRAK

            Meningkatkan Hasil Belajar Sepak Bola Dalam Pembelajaran Penjas Melalui Model Sirkuit Pada Siswa Kelas VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa. Dibimbing oleh Ferawati  dan Kurnia Rusli.Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar teknik dasar menahan, menendang dan menggiring bola pada permainan sepak bola melalui model sirkuit pada siswa kelas VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dimana dalam penelitian ini menggunakan 2 siklus yang dilakukan selama 6 kali pertemuan. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa yang berjumlah 30 siswa. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data yaitu tes, observasi dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa melalui model sirkuit dapat meningkatkan hasil belajar teknik dasar menahan, menendang dan menggiring bola dalam pembelajaran sepak bola pada siswa kelas VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa. Hal ini dapat dilihat dari persentase ketuntasan hasil belajar di siklus 1 dan siklus 2 meningkat, dengan persentase ketuntasan 50% pada siklus 1 dan presentase ketuntasan 97% pada siklus 2.

 

Improving Football Learning Outcomes In Tailor Learning Through Circuit Model In Students Of Class VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa. Guided by Ferawati and Kurnia Rusli. This research aims to improve the learning outcomes of basic techniques of holding, kicking and dribbling on football games through circuit models in students of class VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa. This study is a class-action study where in this study used 2 cycles conducted during 6 meetings. The subjects in this study were students of class VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa which amounted to 30 students. The techniques used in data collection are tests, observations and documentation. Based on the results of the study showed that through the circuit model can improve the learning outcomes of basic techniques of holding, kicking and dribbling in football learning in students of class VIII MTs Muhammadiyah Mandalle Kab Gowa. This can be seen from the percentage completion of learning outcomes in cycle 1 and cycle 2 increased, with a 50% completion percentage in cycle 1 and a 97% completion percentage in cycle 2.

Published
2022-04-08
How to Cite
Alfi Farid, Ferawati, Kurnia Rusli, & Aminuddin. (2022). MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SEPAK BOLA DALAM PEMBELAJARAN PJOK MELALUI MODEL SIRKUIT PADA SISWA KELAS VIII MTS MUHAMMADIYAH MANDALLE KAB GOWA: MPROVING FOOTBALL LEARNING OUTCOMES IN PJOK LEARNING THROUGH CIRCUIT MODEL IN STUDENTS OF CLASS VIII MTS MUHAMMADIYAH MANDALLE KAB GOWA. Kumpulan Artikel Pendidikan Anak Bangsa (Kapasa) : Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Humaniora, 2(1), 50-57. https://doi.org/10.37289/kapasa.v2i1.112